Anafilaksis adalah jenis reaksi alergi, di mana sistem kekebalan tubuh merespon zat-zat berbahaya lain dari lingkungan. Tidak seperti reaksi alergi lain anafilaksis dapat membahayakan nyawa dan sifatnya cepat, di mulai dalam beberapa menit atau bahkan detik setelah terpapar alergen, Anafilaksis adalah reaksi alergi umum, yang sering melibatkan lebih dari satu sistem tubuh (misalnya kulit, pernapasan, pencernaan dan kardiovaskular).
Penyebab Syok Anafilaktik
§ Makanan,
seperti hidangan laut, telur, susu, atau buah-buahan.
§ Sengatan
serangga, seperti lebah atau tawon.
§ Kacang-kacangan,
§ Antibiotik,
Gejala Reaksi Anafilaksis
§
Urtikaria (hives)
§
Pembengkakan dan iritasi pada lidah
atau mulut
§
Kesulitan bernapas Kram,
§
muntah, atau diare
§
Kecemasan atau kebingungan
§ Detak
jantung sangat cepat (palpitasi) Kehilangan kesadaran.
Pengobatan
Syok Anafilaktik
Pada kasus syok anafilaktik , hal pertama yang kita cari
adalah penyebabnya . Salah satu pengobatan yang
diberikan pada pasien syok anafilaktik adalah suntikan adrenalin. Suntikan
adrenalin harus segera diberikan jika reaksi alergi disertai gejala seperti
kesulitan bernapas dan kehilangan kesadaran.
Berikan dosis suntikan adrenalin kedua jika
kondisi pasien tidak tampak membaik setelah 5-10 menit pertama. Suntikan
adrenalin dapat membantu mengurangi pembengkakan, melancarkan saluran udara
sehingga memudahkan pernapasan, serta meningkatkan tekanan darah pasien. Pada
pasien dengan henti nafas dan henti jantung, petugas kesehatan akan melakukan
resusitasi jantung paru (CPR).
Gunakan juga obat obatan anti inflamasi dan
anti histamin untuk mengurangi gejala yang di timbulkan pasien . atur tidur
pasien sesuai posisi syok yaitu kaki lebih tinggi dari kepala untuk memperlancar
peredaran darah ke otak.Pasien juga dapat diberikan suntikan adrenalin sebagai
tindakan pengamanan darurat selama menjadi pasien rawat jalan pasca perawatan.
0 komentar:
Posting Komentar